Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget Atas Posting ADS Search Google

Lirik Lagu INSAN BIASA Lesti Kejora Untuk Rizky Billar

VIDEO MUSIC

Insan Biasa - Lesti Kejora

Houu Houu 
Salahkah Aku Bertahan Disaat Hati Bimbang
Dosakah Berikan Maaf Kala Jiwaku Rentan
Aku Terdiam Saat Hati dan Pikiranku Tak Sama
Mengukur Resah Cinta dan Amarah Mana Yang Ku Dengar

Aku Insan Biasa
Begitu Juga Dia
Walau Berat Ku Mencoba Kesempatan Kedua

Aku Rela Hadapi Semua Kubuka Hati Seluas Samudra
Aku Ikhlas Andai Dunia Tak Lagi Ramah Pada Kita 
Ku Berserah Jalani Kehidupan Ku Yakin Kau Bisa Berubah
Kan Ku Coba Bertahan
Selamatkan Cinta Kita Dari Badai Prahara

Houu Houu
Maafkanlah
Bila Aku Membuat Kecewa 
Aku Hanya Insan Biasa 

Music 


Padamu Tuhan 
Aku Bermunajat Atas Keputusan
Kan Ku Terima 
Biarlah Semua Menjadi Pelajaran

Aku Insan Biasa
Begitu Juga Dia
Walau Berat Ku Mencoba Kesempatan Kedua

Aku Rela Hadapi Semua Kubuka Hati Seluas Samudra
Aku Ikhlas Andai Dunia Tak Lagi Ramah Pada Kita 
Ku Berserah Jalani Kehidupan Ku Yakin Kau Bisa Berubah
Kan Ku Coba Bertahan
Selamatkan Cinta Kita Dari Badai Prahara

Aku Rela Hadapi Semua Kubuka Hati Seluas Samudra
Aku Ikhlas Andai Dunia Tak Lagi Ramah Pada Kita 
Ku Berserah Jalani Kehidupan Ku Yakin Kau Bisa Berubah
Kan Ku Coba Bertahan
Selamatkan Cinta Kita Dari Badai Prahara

Aku Insan Biasa

Maafkanlah

Mahlil Al mudassa
Mahlil Al mudassa Hamba Allah yang sering nyangkut di dunia maya via atribut fana. Email: mahlilflanstsr@gmail.com

Post a Comment for "Lirik Lagu INSAN BIASA Lesti Kejora Untuk Rizky Billar"